Bolehkah Wanita Haid Masuk Masjid Mengikuti Pengajian?
Bolehkah Wanita Haid Masuk Masjid Mengikuti Pengajian? – Artikel ini merupakan rangkuman dari Fatwa Majelis Tarjih Muhammadiyah. Apakah wanita haid boleh memasuki masjid? Semisal mengikuti pengajian di dalam masjid. Dalam hal ini terdapat dua perbedaan pendapat. Ada ulama yang melarang ada pula yang membolehkan. Dalil yang Melarang Ulama yang melarang bersandar pada hadits berikut: "Telah […]
Read More