Hiasan Bakul Berfilosofi, TK ABA Pandaan Berhasil Raih Juara

Hiasan Bakul Berfilosofi, TK ABA Pandaan Berhasil Raih Juara

TK ABA Pandaan berhasil meraih Juara Lomba Hias Bakul Tingkat Kecamatan Pandaan. TK Aisyiyah mengusung konsep Hiasan Bakul Berfilosofi. Sinarmu.co – Momentum menyambut bulan Ramadan yang tiba pada bulan April, menjadikan IGTKI Pandaan menggelar lomba kreatif anatara anak dan orangtua. Pasalnya, pada Kamis (31/3/2022) Lomba Menghias Bakul tingkat Kecamatan berlangsung dengan meriah. Pertandingan kreatif antara […]

Read More