Recharge, Muhammadiyah Bangil Siapkan Sekolah Unggul

Recharge, Muhammadiyah Bangil Siapkan Sekolah Unggul

Recharge Guru dan Karyawan Sekolah, Muhammadiyah Bangil Siapkan Sekolah Unggul Sinarmu.co – Majelis Pendidikan Dasar dan Menengah PC Muhammadiyah Bangil menyelenggarakan Recharge Guru dan Karyawan dengan mengangkat tema “Peningkatan Pemahaman Keislaman dan Kemuhammadiyahan Guru dan Karyawan menuju sekolah unggul”, Sabtu (4/12). Kegiatan tersebut menghadirkan Drs H Aunur Rofiq, fasilitator sekolah unggul Muhammadiyah Jawa Timur sebagai […]

Read More
 Darul Arqam AUM Bangil dan Launching Aplikasi KaderMu

Darul Arqam AUM Bangil dan Launching Aplikasi KaderMu

Darul Arqam AUM di Bangil berlangsung dengan khidmat. Yang menjadi spesial, di Darul Arqam kali ini, Ketua PCM Bangil juga berkesempatan melakukan Launching Aplikasi KaderMu – Laporan Fajar Setyadinawan, kontributor sinarmu.co Sinarmu.co – Perdana, Darul Arqam Perguruan Muhammadiyah Bangil diikuti seluruh Amal Usaha Muhammadiyah mulai Kelompok Belajar (KB), SD, SMP hingga SMA Muhammadiyah. Sebanyak 86 […]

Read More
 Semarak Milad 111 dan Aksi Kemanusiaan “Save Palestina” Menggema di Bangil

Semarak Milad 111 dan Aksi Kemanusiaan “Save Palestina” Menggema di Bangil

Semarak Milad 111 dan Aksi Kemanusiaan “Save Palestina” Menggema di Bangil Sinarmu.co – Perguruan Muhammadiyah Bangil menjadi tuan rumah semarak milad 111 Muhammadiyah tahun 2023 dengan nuansa yang begitu khas dan bermakna, Minggu (12/11). Perayaan milad yang diselenggarakan oleh PCM Bangil bersama dengan Perguruan Muhammadiyah Bangil itu mengusung tema “Save Palestina”. Sebuah panggilan solidaritas dan […]

Read More
 CSE Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah Bangil Meriah, Ini Kesan Mereka

CSE Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah Bangil Meriah, Ini Kesan Mereka

Sinarmu.co – Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah Bangil Kabupaten Pasuruan, sukses menggelar acara CSE (Creative Student’s Exhibition), Kamis 22/6/23. Dimeriahkan oleh 395 siswa, walimurid dan tamu undangan diantaranya adalah, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Pasuruan (H. Hasbullah S.Pd.), Kepala Bidang Dikdas (M. Syafii, S.Pd., M.Pd.), PDM Kab. Pasuruan, PDA Kab. Pasuruan, PCM Bangil, PCA Bangil, […]

Read More
 Creative Student’s Exhibition Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah Bangil, Sukses Usung “Edutainment”

Creative Student’s Exhibition Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah Bangil, Sukses Usung “Edutainment”

Sinarmu.co – Sekolah Kreatif SD Muhammadiyah Bangil Kabupaten Pasuruan, sukses menggelar acara CSE (Creative Student’s Exhibition), Kamis 22/6/23. Dimeriahkan oleh 395 siswa, walimurid dan tamu undangan diantaranya adalah, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kab. Pasuruan (H. Hasbullah S.Pd.), Kepala Bidang Dikdas (M. Syafii, S.Pd., M.Pd.), PDM Kab. Pasuruan, PDA Kab. Pasuruan, PCM Bangil, PCA Bangil, […]

Read More
 Peresmian At-Tanwir, Musholla Peradaban Digital Islami

Peresmian At-Tanwir, Musholla Peradaban Digital Islami

Peresmian At-Tanwir, Musholla Peradaban Digital Islami – Laporan kontributor sinarmu.co Sinarmu.co – Peresmian musholla At-Tanwir dihadiri para santri Pesantren Digital Muhammadiyah (Pesdigmu) (10/9). Selain itu, hadir pula perwakilan PDM, PDA, PCM, PCA dan Ortom Muhammadiyah di Bangil. Pendiri musholla At-tanwir, M. Okbah mengatakan, musholla tersebut siap dan terbuka untuk menjadi tempat kegiatan Muhammadiyah. “Kegiatan PCM […]

Read More
 Silaturahim dan Belajar Bersama Penulis Mushaf Terbaik di Dunia Asal Bangil

Silaturahim dan Belajar Bersama Penulis Mushaf Terbaik di Dunia Asal Bangil

Silaturahim dan Belajar Bersama Penulis Mushaf Terbaik di Dunia Asal Bangil. Liputan Ahmad Setya Nurdiansyah, kontributor sinarmu.co. Sinarmu.co – Sesudah menjalani ibadah bulan suci Ramadan, akhirnya kemeriahan silaturahim di Hari Raya Idul Fitri datang. Suasana keakraban kala berkumpul dengan keluarga kembali terasa tahun ini. Begitupun juga yang dirasakan oleh Aktivis Muhammadiyah Bangil yang tergabung dalam […]

Read More
 Terus Berbenah, STIT MUBA Segera Bangun Masjid dan Gedung Perkuliahan Empat Lantai

Terus Berbenah, STIT MUBA Segera Bangun Masjid dan Gedung Perkuliahan Empat Lantai

Terus Berbenah, STIT MUBA Segera Bangun Masjid dan Gedung Perkuliahan Empat Lantai. Liputan kontributor sinarmu.co. Sinarmu.co – Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Muhammadiyah Bangil (STITMUBA) Kabupaten Pasuruan terus menunjukkan kemajuannya. Hari ini, STITMUBA mengadakan peresmian rencana pembangunan masjid kampus dan gedung perkuliahan, Selasa (1/2/2022). Hadir dalam acara tersebut Pimpinan Daerah Muhammadiyah dan Aisyiyah Kabupaten Pasuruan, jajaran […]

Read More
 Nahkoda Baru PCPM dan PCNA Kecamatan Bangil

Nahkoda Baru PCPM dan PCNA Kecamatan Bangil

Nahkoda Baru PCPM dan PCNA Kecamatan Bangil. Liputan kontributor sinarmu.co. Sinarmu.co – Angin segar untuk Persyarikatan Muhammadiyah Kecamatan Bangil. Hal tersebut setelah pemuda dan pemudi Muhammadiyah selenggarakan musyawarah di Perguruan Muhammadiyah Bangil dan hasilkan keputusan-keputusan strategis. Musyawarah tersebut mengagendakan pembentukan Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah (PCPM) dan Nasyiatul Aisyiyah (PCNA) Kecamatan Bangil. Diketahui, PCPM sempat vakum […]

Read More
 Kupas Tuntas Perdebatan Perbedaan Jumlah Tarawih

Kupas Tuntas Perdebatan Perbedaan Jumlah Tarawih

Perbedaan Jumlah Tarawih, Kupas Tuntas perdebatannya oleh IMM STIT Muhammadiyah Bangil. Laporan kontributor sinarmu.co. Sinarmu.co – Riuh rendah berjuta umat muslim dunia, menyambut Nuzulul Qur’an dengan meriah. Malam 17 Ramadhan, histori megah proses wahyu pertama melalui malaikat Jibril pada Nabi terakhir, sang tauladan terbaik manusia. Kebahagiaan pada tiap hati insan yang berpuasa, disambut megah dengan […]

Read More